Skill Wajib Dipelajari Jika Ingin Menjadi Backend Developer!

Apakah kamu tertarik menjadi seorang Backend Developer?

Ini skill yang harus Kamu dipelajari!


1. Java

Java adalah bahasa pemrograman yang dapat dijalankan di berbagai komputer termasuk ponsel pintar.

Bahasa ini awalnya dibuat oleh James Gosling saat bergabung di Sun Microsystems, yang saat ini merupakan bagian dari Oracle dan dirilis tahun 1995.

2. JavaScrip

JavaScript adalah bahasa pemrograman tingkat tinggi dan dinamis.

JavaScript populer di internet dan dapat bekerja di sebagian besar penjelajah web populer seperti, Google Chrome, Internet Explorer, Mozilla Firefox, Netscape dan Opera.

3. GO

GO adalah bahasa pemrograman yang dibuat di Google pada tahun 2009 oleh Robert Griesemer, Rob Pike, dan Ken Thompson.

Golang adalah bahasa pemrograman yang dihimpun dan diketik dalam bahasa C, dengan fitur pengumpulan sampah, penulisan terstruktur, keamanan memori, dan pemrograman yang konkuren serta berurutan.

4. GIT

GIT adalah perangkat lunak pengendali versi atau proyek manajemen kode perangkat lunak yang diciptakan oleh Linus Orvalds, yang pada awalnya ditujukan untuk pengembangan kernel Linux.

Desain GIT terinspirasi oleh BitKeeper dan Monotone.

5. Rest

REST merupakan singkatan dari Representational State Transfer atau transfer keadaan representasi, adalah suatu gaya arsitektur perangkat lunak untuk pendistribusian sistem hipermedia seperti WWW.

6. Database knowledge

Yang artinya dalam bahasa Indonesia yaitu basis pengetahuan, adalah suatu jenis basis data yang digunakan untuk manajemen pengetahuan.

Basis data ini menyediakan fasilitas untuk koleksi, organisasi, dan pengambilan pengetahuan terkomputerisasi.

7. Problem solving

Penyelesaian atau pemecah masalah adalah bagian dari proses berpikir.

Sering dianggap merupakan proses paling kompleks diantara semua fungsi kecerdasan, pemecahan masalah, telah didefinisikan sebagai proses kognitif tingkat tinggi yang memerlukan modulasi dan kontrol lebih dari keterampilan-keterampilan rutin atau dasar.

Semoga informasi ini bermanfaat sebagai panduan belajar kamu.

LihatTutupKomentar